Monday, 10 September 2012

September 2012-Pengangkatan CPNS DKI Jakarta Sebanyak 1.117

Badan Kepegawaian  Daerah Provinsi DKI Jakarta telah menjadwalkan pelaksanakan kegiatan sumpah/janji PNS dan penyerahan SK Pengangkatan CPNS menjadi PNS pada bulan September 2012 sebanyak 1.117 orang.  Untuk jadwal pelaksanaan serta undangan peserta sumpah akan diinformasikan melalui SKPD  pegawai yang bersangkutan.

0 komentar:

Post a Comment